VISI & MISI

Visi dan Misi Pesantren

  1. VISI

Terwujudnya generasi islam yang ahli menghafal Al-Quran dan yang

berahlakul karimah,disiplin,dan berakidah Ahsunah Wal Jamaah Annahdiyah

 

  1. MISI

Mengajarkan dan Menerapkan sekaligus mengajarkan amalan Nabi Muhammad Saw

Pada kehidupan sehari-hari yang berlandaskan Ahlusunah Wal Jamaah Annahdiyah